Little House of Rena Posts

Quipper, Guru Tambahan yang Menyenangkan

Saat Hanif masih duduk di Sekolah Dasar, saya setia menemani belajar dan menjawab berbagai pertanyaannya. Meski cara belajar anak dulu berbeda dengan anak sekarang, toh materi Sekolah Dasar masih bisa dinalar dan tak banyak berubah. Alhamdulillah Hanif anak yang cepat mengerti. Baru ketika ia menginjak Sekolah Menengah Pertama, saya mulai kelimpungan. Bobot materi lebih tinggi ditambah masa puber membuat saya sulit berperan sebagai gurunya lagi. Walau masih menemani belajar, beberapa…

Continue Reading

30-Minutes Triangle Bag

Beberapa waktu lalu, saya lihat tas berbentuk segitiga di majalah Jepang. Tas itu terbuat dari bahan semacam linen dengan gantungan warna-warni. Jepang memang paling oke soal crafting, ngga pernah habis idenya! Maka dari itu, ketika saya tetiba perlu tas pesta yang cukup besar untuk menyimpan ponsel dsb tapi juga ringan dibawa, pikiran saya langsung tertuju ke tas segitiga tadi. Kayaknya sih, bikinnya ngga susah *pede Ternyata benar, 1/2 jam kemudian…

Continue Reading

10 Elektronik Rumah Tangga yang Wajib Dimiliki

Saat baru berumah tangga dan menempati rumah sendiri, rasanya banyak sekali yang harus dilakukan. Salah satunya melengkapi perabotan rumah. Selain furnitur, peralatan elektronik jadi salah satu tersangka penyedot uang paling banyak. Karena itu, sewaktu pertama mengisi rumah, saya memutuskan menyicil barang elektronik sesuai kebutuhan. Caranya dengan menyusun daftar elektronik rumah tangga yang wajib dimiliki dengan skala prioritas. Saya juga menyusun beberapa kriteria sebagai panduan. Dengan begitu, acara belanja elektronik jadi…

Continue Reading

No-Paint Bookcase Makeover

Ramadhan lalu, saya sempatin beres-beres pojok jahit. Maksudnya supaya makin nyaman dan mudah nyari printilan yang tercecer. Eh, setelah dirapikan saya baru sadar…ternyata printilan saya banyak banget! Memang paling susah sih nahan godaan satu ini (selain kain tentunya :p). Jadilah saya kelimpungan nyari tempat untuk discovery ini. Untung di rumah banyak rak buku kecil hadiah event. Setelah dirapikan, rak yang tadinya berwarna kayu saya makeover sedikit supaya senada dengan pojok jahit…

Continue Reading

Menabung Voucher Cashback dari ShopBack

Selamat Lebaran, Mohon Maaf Lahir dan Batin! Di Lebaran tahun ini saya bersyukur masih bisa salam-salaman sama Ibu-Bapak. Meski kita tinggal berdekatan, hampir setiap hari jalan bareng, momen lebaran rasanya air mata mau ditumpahin semua. Mudah-mudah Ibu-Bapak sehat terus, Aamiin. Ngomong-ngomong soal jalan bareng, ada satu perbedaan besar antara saya dengan Ibu. Kalau beliau lebih suka shopping langsung di mall, saya lebih suka shopping via online. Bukan apa-apa, buat saya…

Continue Reading

LHOR Yoga-mat Bag

Belakangan ini lagi suka banget latihan yoga bareng temen-temen Ruang Yoga. Rasanya puas deh kalau abis latihan terus keringat mengucur dan badan terasa hangat. Buat saya yang sebenernya bukan fans gerak badan, yoga yang banyak fokus di balance, postur dan meditasi sukses bikin saya addict! Nah, meskipun di Ruang Yoga tersedia matras, saya lebih suka bawa matras sendiri. Kebetulan matras saya ngga begitu tebal jadi enak dibawa kemana-mana. Sayangnya saking…

Continue Reading

Lingkar Penulis Senemu

(img credit: Sapta P.) It’s been almost two years since my last writing-spree at the now in-memoriam Reading Lights with Reading Lights Writer’s Circle. I remember my first day at the circle. It was Saturday afternoon, the rain slowly pouring as I walk pass the glass-door and awkwardly browsing through the room trying to find anyone look like a writer. Really, how distinct will that person be, angie! Turns out…

Continue Reading

Renasew Mini Pouch

I have this cosy key-case that lasted for three solid years before finally ran out its course. One day, it just ripped so bad I have to throw it away. Since I can’t let the key wander my purse unsupervised, I figure I can make a temporary pouch just to keep my key intact. Only until I get better one 🙂 For this mini pouch slash key-case, I am using…

Continue Reading

Reading Lights’s Last Day

Yesterday I read on Facebook that Reading Lights, the place where I found my writing haven among the best of friends, is closing for good. I remember my first time there when the barista told me to just went backyard where Reading Lights Writers Circle used to run their writing weekend. I was so nervous! But when I saw everyone’s faces, write my stories and read it to them, my fear…

Continue Reading